Pembelajaran Jarak Jauh, Di Koramil Waled, Tetap Mengacu Pada Protkes

Waled, Kamis 17 September 2020,- Kegiatan pembelajaran jarak jauh yang dilakukan para pelajar di Makoramil 2008/Waled Jln Dewi Sartika, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon, tetap mengacu pada Protokol kesehatan yang mana sampai saat ini untuk semua pendidikan di kecamatan waled kegiatan belajar tatap muka masih belum bisa dilaksanakan.

Seperti disampaikan Danramil 2008/Waled Kapten Arm Atep bahwa kegiatan pemelajaran jarak jauh tetap mengacu pada protokol kesehatan dengan mencuci tangan, memakai masker dan menjaga jarak aman.

Pada kegiatan ini pula dengan setia tetap didampingi Babinsa yang sudah ditunjuk. (*)

 

Pin It