
Karangsembung, Rabu 16 Agustus 2023,- Kegiatan Mini Soccer di wilayah Koramil 0620-09/Karangsembung yang dilaksanakan di Lapangan sepak Bola Gupi Desa karangsuwung Kecamatan Karangsembung, Kabupaten Cirebon tanggal 11 dan 12 Agustus 2023
Kapten Inf Suharyoto SH selaku Danramil 0620-09/Karangsembung, menyampaikan kegiatan mini soccer dilaksanakan dalam rangka memperingati Ulang tahun ke 78 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2023.
Kapten Inf Suharyoto juga berharap kedepan peserta mini soccer ini menjadi pemain top.