Babinsa Koramil 0620-17/Ciwaringin, Komsos di Desa binaan

Ciwaringin, Senin 11 September 2023,- Babinsa Desa Gintungkidul Koramil 0620-17/Ciwaringin Sertu Sarki kerap melaksanakan komsos dalam rangka lebih mendekatkan diri dengan semua komponen di Desa binaan.

Selain komsos dilakukan mandiri juga kerap pula dilakukan bersama sama mitranya Bhabinkamtibmas Polsek Bripka Rohman dengan komponen masyarakat.

Pentingnya dalam melaksanakan komsos, sebagai bentuk kita bisa saling mengenal satu sama lain, jelas Sertu Sarki.

Media center Dim 0620/Kab Cirebon

Pin It